Saturday, November 1, 2008

Percepat Koneksi dengan Ganti DNS

. Saturday, November 1, 2008

Banyak cara untuk menambah / mempercepat koneksi internet kita. Dengan mengganti DNS yang diberikan oleh opendns juga bisa membantu kita untuk menambah kecepatan koneksi kita.

CARA KERJA dari OPENDNS :

OpenDNS is the world’s most intelligent DNS service. Our global network and our software work together symbiotically to offer a set of features custom-tailored to you, without requiring you to buy any hardware or install any software.

Untuk Mengganti DNS -nya ikuti petunjuk dibawah ini :

Pilih Network Connections kita

Kemudian Pilih Properties

Pada properties pilih pada tab Networking lalu pada Internet Protocol (TCP/IP)

pilih properties -nya

Dihalaman ini ada dua pilihan tentang DNS, pilih use the following DNS server addres

Lalu masukkan 208.67.222.222 pada preferred DNS server dan

208.67.220.220 pada alternate DNS server

Klik OK .

Sekarang Mulai kembali koneksi internet anda

untuk mengetahui feature2 lain dari www.opendns.com kunjungi disini

2 comments:

Tripzibit said...

Tips bagus. Tapi kalo pake Speedy bisa gak ya?

DhenRe said...

kayaknya bisa bos, coba aj dl.

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))
:f :D :) ;;) :x :$ x( :?
:@ :~ :| :)) :( :s :(( :o

Post a Comment

Untuk memasang emoticon diatas, cukup dengan menulis kodenya contoh :D Silahkan berkomentar sekarang

 
Namablogkamu is proudly powered by Blogger.com | Template by dhenre | Distributed by Blogger Templates